Ternyata Inilah Kelebihan Besi WF

ilustrasi besi wf

Besi WF atau yang lebih dikenal dengan sebutan besi wide flange adalah sebuah besi yang memiliki kemampuan untuk melakukan tarikan dan tekanan dengan gaya yang luar biasa tingginya. Umumnya besi ini dipakai di dalam sebuah industri yang berhubungan dengan konstruksi beserta strukturalnya.

Kenali Definisi dan Fungsi Besi Beton Polos

ilustrasi besi beton

Secara umum, jenis besi beton polos menjadi salah satu bahan atau material bangunan tanpa ulir yang terkenal akan ketahanan dan kekuatannya di pondasi bangunan. Banyak besi beton polos satu ini digunakan untuk tulangan atau kerangka yang bermanfaat dalam menahan pondasi beton untuk proses pembangunannya.